MENGAMBIl HIKMAH

Sesungguhnya setiap orang yang kita
jumpai adalah bagian dari cara-Nya
mendidik kita

Karena setiap orang memiliki ilmu,
pengalaman, kelebihan dan kekurangan,
yang bisa menjadi ladang ilmu dan hikmah
bagi perubahan diri kita

Kata kuncinya niatkan untuk bisa belajar
dan mengambil hikmah/pelajaran agar kita
bisa meniru hal-hal positifnya dan hal-hal
negatifnya menjadi cermin ,agar tak ada
pada diri kita

Semua ini tak bisa didapat bila perasaan
kita sudah terlibat : jengkel, kesal, marah,
menghina dan hati sudah menghakimi/­
memvonis buruk seseorang

Bila disikapi dengan hati bersih, apapun
sikap orang, bisa membuat diri kita akan
semakin bersih, matang, dewasa dan bijak

"Allah memberikan hikmah kepada siapa
yang dikehendaki-Nya. Dan barangsiapa
yang diberi hikmah maka sungguh telah
diberi kebajikan yang banyak. Dan tidak ada
yang dapat mengambil pelajaran melainkan
orang-orang yang berakal" ( QS Al
Baqoroh : 269 )

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara promosi di blog gratis di agugus.com

Cara Belajar yang benar

Kumpulan Gambar Perlengkapan PMR